Mengamati, Melihat, memahami, Dan Menuliskannya

Senin, 04 Maret 2013

Ketika para Idol tertunduk malu





Beberapa hari yg lalu saya dapat SMS dari seorang sahabat. SMS tersebut menurut saya sangat inspiratif. Karena inspiratif ini ngin saya share ke sahabat pembaca semua, khususnya pada mereka para pengemban dakwah.

Coba anda bayangkan sebuah acara idol-idolan yg banyak diadakan diberbagai stasiun televisi, dimana para calon idol berlomba-lomba untuk menampilkan suara terbaikinya, ketika peserta calon idol ini mendengarkan pengumuman dewan juri  siapa yg akan menjadi idol tentu sangat berdebar-debar,sambil berharap-harap cemas semoga ia menjadi juara idol-idolan. Siapakah pemenangnya..? untuk menjawab siapakah pemenagnya, inilah SMS inspiratif dari sahabat saya tersebut :......

“ Malam penganugrahan suara. Penghargaan suara terbaik se-dunia, jatuh kepada............................ ............................................................................ Dialah pengemban dakwah, ( hmm... tertunduklah para idol, lantas termangulah Bang Haji Rhoma, melirik sayu mata justin beiber dan mariah carey, mereka sempat cemburu, aduhai !! sebegitukah suara para da’i hingga dihargai teramat tinggi ?! ):00. “ Dan siapakah yg lebih baik perkataanya dari pada orang yg menyeru kepada ( Agama ) Allah...” ( Q.S.Fushilat 33 ).

WONOSOBO,Abu Syahmi, 09/02/2013

Tidak ada komentar: